Wajib tau, 3 Cara mendapatan uang dari Internet

Internet merupakan suatu jaringan yang bisa di akses melalui ponsel atau komputer. Pertumbuhan jumlah pengguna internet di Indonesia saat ini mengalami peningkatan drastis. Hal ini memberikan peluang bagi banyak orang untuk mendapatkan uang.
Coba perhatikan time line teman-teman kamu di Facebook atau di media sosial lain, pasti banyak yang membicarakan topik bisnis online internet.
Cara mendapatkan uang dari Internet.
Kali ini saya akan bahas mengenai cara mendapatkan uang dari Internet, Berikut ini:1. Menjual Jasa Secara Online

Jadi, jika kamu memiliki keterampilan apa aja, kamu bisa menjualnya secara online. Seperti yang teman saya lakukan dia punya jasa membangun backlinks untuk sebuah blog dan jasa menulis konten artikel. Ternyata cukup banyak orang yang membutuhkan jasa ini.
Penghasilan yang bisa didapatkan dari jasa menulis artikel saja bisa jutaan rupiah per bulan. Tergantung dari banyaknya permintaan dari pelanggan dan kualitas konten tersebut.s beberapa jenis bisnis online yang bisa memberikan penghasilan
2. Melalui Aplikasi Android

Saat ini ada beberapa aplikasi Android yang bisa dimanfaatkan untuk mendapatkan uang dari internet. Maksudnya itu di sini bukanlah membuat aplikasi terus dapet uang dari aplikasi itu, tapi memanfaatkan aplikasi Android yang menawarkan program untuk menghasilkan uang bagi para user mereka.
Bagaimana caranya? Sebagai pengguna, kamu harus melakukan beberapa hal yang diminta oleh developer aplikasi. Setelah menyelesaikan tugas yang diminta, kamu akan mendapatkan ucapan terimakasih dari developer aplikasi dengan memberikan dollar ke akun kamu. Nilai dollar tersebut mungkin keliatan kecil, tapi kalau kamu kumpulin terus menerus jadi lumayan besar nominalnya.
3. Melalui Program iklan di Blog

Seperti yang kamu liat di beberapa blog lain yang pernah dikunjungi, iklan di blog adalah salah satu cara yang efektif untuk mendapatkan uang secara online. Di luar negeri kebanyakan blog mereka didaftarkan dalam program Google Adsense, yaitu program pengiklanan yang dimiliki oleh Google dimana publisher bisa mendapatkan penghasilan dari klik iklan Adsense yang ada di blog mereka.
Program ini di sebut dengan PPC (Pay Per Click), yaitu publisher akan dibayar setiap klik yang dilakukan oleh visitor blog tersebut. Biaya per klik iklan ditentukan oleh pengiklannya.
Mungkin kamu sudah pernah mendengar publisher dengan penghasilan yang fantastis. Bahkan ada publisher yang bisa mendapatkan penghasilan ratusan juta dari blog. Yang pasti semua itu butuh kerja keras dan butuh waktu yang tidak sebentar supaya membuahkan hasil yang memuaskan.
Penutup
Dari artikel diatas bisa dilihat bahwa cara mendapatkan uang dari internet cukup mudah bila kita mau usaha dan punya modal yang cukup, maka akan mendapat hasil yang ditunggu-tunggu dari awal.Intinya kalau mau mulai bisnis apapun, harus punya peluang, kamu bisa ikuti cara diatas itu yang kemungkinan kamu akan mendapat receh dari hasil kerja keras kamu.
Sekian Terimakasih.
0 Response to "Wajib tau, 3 Cara mendapatan uang dari Internet"
Post a Comment